Detail Modal Membuka Usaha Sablon

Saya mau membuka sablon apa yang harus saya beli? – Dalam hal belajar sablon kaos manual bisa dilakukan dengan biaya yang sangat murah, dan bisa bertahap. Itulah kenapa teman-teman banyak sekali yang berminat dengan usaha ini. Investasi yang dilakukan bisa dikombinasikan antara persiapan usaha dan belajar. Maksudnya adalah apa yang Anda beli sejak pertama kali Anda belajar sablon […]

Mengatasi hasil sablon tidak baik?

Mengatasi hasil sablon tidak baik? – Bagaimana jika hasil sablon tidak baik? judul diatas saya ambil dari beberapa pertanyaan yang sering disampaikan oleh pembaca blog saya ini dan rata-rata masih belum memulai usaha dibidang sablon kaos manual. Tulisan ini sengaja saya buat untuk menjelaskan alasan saya kenapa saya tidak menjawab pertanyaan anda dan sebagai permintaan […]

Detail Alat Frame Presisi Untuk Menyablon Manual

Gambar disamping menunjukan aktivitas pada proses sablon manual, dibagian belakang adalah proses sablon manual dengan menggunakan alat sablon frame dan dibagian depan menggunakan alat sablon meja engsel. Gambar ini diambil dari unit usaha Devote.Garment dibidang produksi, dengan kombinasi kedua alat tersebut kapasitas produksi berkisar pada 100 sd 150 kaos per hari dengan jam kerja normal […]